PENYERAHAN BANTUAN BENIH JANGGUNG HIBRIDA VARIETAS BISI 228B
22 Agustus 2019 11:47:06 WITA
Pada hari ini Kamis,22 Agustus 2019 telah diserahkan Bantuan Benih Jagung HIBRIDA
Varietas BISI 228B dari Dinas Pertanian Kabupaten Buleleng
Kepada 8 Kelompok Subak Subak Abian dan 4 Kelompok Tani diantaranya;
Subak Abian Kijang Mas,Subak Abian Laba Karya,
Subak Abian Giri Sari,Subak Abian Tunjung mekar,Subak Abian Mekar sari,
Subak Abian Kembang sari,Subak Tukadsumaga,
Subak Tukadsumaga Tempekan Banjar Buluh,Subak Tukadsumaga
Tempekan Subak Anyar,Kelompok Tani Bhakti Karya,
Kelompok Tani Sari Pertiwi,dan Kelompok Tani Suka Maju. Serah terima ini
di serahkan langsung oleh Perbekel Tukadsumaga dan PPL Wilbin Tukadsumaga
Serah terima ini di serahkan langsung oleh Perbekel Tukadsumaga
dan PPL Wilbin Tukadsumaga. Masing - masing
kelompok mendapatkan 150 Kg benih untuk 10 Hektar lahan pertanian.
Jadi total benih yang diserahkan sebanyak
1.800 Kg BISI 228B untuk 120 Hektar yang tersebar
diseluruh wilayah Desa Tukadsumaga
Dokumen Lampiran : PENYERAHAN BANTUAN BENIH JANGGUNG HIBRIDA VARIETAS BISI 228B
Komentar atas PENYERAHAN BANTUAN BENIH JANGGUNG HIBRIDA VARIETAS BISI 228B
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Persiapan Puja Wali Pertemuan Pecalang Dengan Ibu Perbekel
- Musyawarah Desa Penetapan Peraturan Desa 2024
- Kunjungan DPRD Kabupaten dan Ibu Perbekel
- Serah Terima Bingkisan dari Relawan Bali Wayan Andy Karyasa
- Forum Diskusi Kader
- Kegiatan Senam Kebugaran Jasmani
- Swadaya Murni Masyarakat di Mantan Perbekel Desa Tukadsumaga